TIPS CARA ATASI PROBLEM RAMBUT RONTOK

2 komentar
Kebotakan atau rambut rontok merupakan masalah yang menyebalkan bagi yang berusia lanjut, apalagi bagi anak ABG dalam masa menjadi dewasa.
Di sini saya akan sampaikan tip/ cara penanggulangan rotok mulai dari usia dini.

Penyebab :
- Stress : stress meningkatkan hormon kortisol yang diperlukan agar tubuh mampu berfungsi dengan ifesien.Namun, disisi lain membuat sistem tumbuh menjadi lemah dan mengakibatkan rambut rontok.
- Diet ekstrem : Menjalani diet ekstrem dapat menganggu kesehatan, termasuk kesehatan rambut. Hal ini disebabkan foliket (akar rambut) membutuhkan suplai nutrisi yang cukup seperti protein asam amino.

- Hormon : Hormon utama yang mempengaruhi pertumbuhan rambut adalah ketidakseimbangan hormon testosteron dan estrogen, yang dapat merusak kantung rambut.
Solusi :
- Berolahraga secara teratur.
- Pola makan dijaga dengan benar, memilih makanan yang banyak mengandung protein.
- Hindarkan diri dari sifat pemarah atau stress, dengan cara mencari hiburan.
- Jangan suka memakai warna rambut (semir), karena dapat mengurangi usia rambut dan membuat rambut pecah-pecah atau rusak.
- Pilihlah sampho yang sesuai dan cocok untuk rambut anda, tanyakan pada dokter pakar kulit dan rambut kepala.
Tips cara memilih Shampo :
  • Mengandung 15 asam amino yang meresap ke kulit kepala.
  • Pilih shampo yang dapat mengahalau hormon DHT yang merusak akar rambut.
  • Pilih shampo yang dapat memperbaiki fungsi pembuluh kaliper di bawah kantung rambut.
  • Pilih shampo yang membuat rambut tebal dan awet muda.
Semua itu terkandung pada INTENSE ULTIMATE CARE DAN HAIR TONIC, bukan iklan tapi kenyataan. Bila anda berminat hubungi Costumer Care : 0811808829.
Semoga posting aku berguna dan bermanfaat bagi kalian para pembaca.

2 komentar: